Buku Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Mathematic)

https://semuamaterisekolah.blogspot.com/
Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Mathematics)
STEM - Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat pada Tahun Ajaran 2017/2018 memprogram kan penerapan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan STEM ( Science, Tecnology, Engineering and mathematic) untuk memperkuat pelaksanaan pembelajaran pada kurikulum 2013 di semua jenjang pendidikan mulai SD, SMP, dan SMA/ SMK di seluruh Jawa Barat.

Seiring dengan kebijakan implementasi tersebut, Dinas Pendidikan Propinsi Jawa Barat telah menerbitkan panduan implementasi pembelajaran berbasis STEM/

panduan implementasi pembelajaran berbasis STEM digunakan sebagai panduan bagi pengawas sekolah, kepala sekolah, guru dan pengambil kebijakan untuk memperkaya wawasan tentang pelaksanaan Pembelajaran dalam memperkuat terkait Kurikulum 2013.

Buku Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Madematics) ini terdiri dari:
Download Juga Materi Informatika (TIK) Kelas VII SMP Tahun 2019
BAB I PENDAHULUAN
1. Dasar Pemikiran
2. Latar Belakang
3. Tujuan Umum
4. Tujuan Khusus
5. Kegunaan Panduan STEM
6. Hasil yang Diharapkan

BAB II STEM DAN KURIKULUM 2013
A. Konsep Dasar STEM
1. Pengertian STEM
2. Literasi STEM
3. Pendekatan STEM
4. Dimensi STEM
5. Perspektif STEM
6. Pilar STEM
7. Fitur Pembelajaran Sains Berbasis Pendidikan STEM
8. Karakteristik dari STEM Education :
9. STEM Framework
10. Tujuan Pembelajaran Berbasis STEM
11. Manfaat Pembelajaran Berbasis STEM
B. Relevansi STEM dengan Kurikulum 2013
1. Pentingnya Pendidikan STEM di Indonesia
2. Keterkaitan STEM dengan Kurikulum 2013
a. Karakteristik STEM (STEM Education Characteristic)
b. Kerangka Kerja STEM (STEM Framework)
3. Rekomendasi Pembelajaran Berbasis STEM pada Impelementasi Kurikulum 2013
Download Juga Contoh RPP Berbasis STEM Mata Pelajaran Kimia Kelas XII SMA
BAB III IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
1. Analisis Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, dan Indikator Pencapaian Kompetensi
2. Analisis Materi
3. Membuat Crosscutting Concept
4. Menentukan Pendekatan STEM
5. Analisis Model Pembelajaran Berbasis STEM
6. Merancang Perencanaan Pembelajaran Berbasis STEM
7. Penilaian Pembelajaran Berbasis STEM
8. Evaluasi Keterlaksanaan Pembelajaran Berbasis STEM
a. Instrumen Telaah RPP
b. Instrumen Pelaksanaan Pembelajaran

Salah satu upaya strategis agar Peserta didik memiliki kompetensi keterampilan yang diperlukan di abad ke-21 4C’s (NEA, 2012) adalah berpikir kritis dan memecahkan masalah (critical thinking and problem solving), kreativitas dan inovasi (creativity and innovation), komunikasi (communication), dan kolaborasi (collaboration) dan literasi Teknologi yaitu dengan menerapkan pembelajaran berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Madematics). Pembelajaran berbasis STEM.

Pembelajaran berbasis STEM menjadi strategis dalam meningkatkan kualitas pembelajaran, oleh karena itu disusunlah panduan pembelajaran berbasis STEM untuk dapat diimplementasikan di sekolah.
Download Juga Model-model Pembelajaran STEM (Science, Technology, Engineering, Dan Mathematics)
Pada prinsipnya buku Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM ini sangat bisa berkembang. Perkembangan yang kami maksudkan adalah menuju ke arah yang lebih baik. Untuk itu, kami memohon kesediaan pembaca untuk memberikan masukan-masukan berharga demi perkembangan buku panduan ini ke depan.

Untuk lebih jelasnya lagi mengenai Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM silahkan download filenya pada link yang sudah kami sediakan di bawah ini.

👉 Download Buku Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Mathematics)

Belum ada Komentar untuk "Buku Panduan Implementasi Pembelajaran Berbasis STEM (Science, Technology, Engineering, dan Mathematic)"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel